Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pendaftaran Mahasiswa Baru UMA Medan 2024-2025

Penerimaan Online Calon Mahasiswa Baru (UMA) Universitas Medan Area 2024-2025

PENERIMAAN MAHASISWA BARU (UMA) UNIVERSITAS MEDAN AREA

Info Pendaftaran Dan Penerimaan Online Mahasiswa dan Mahasiswi Baru (UMA) Universitas Medan Area 2024-2025- Universitas Medan Area atau disingkat UMA adalah perguruan tinggi swasta di yang terletak di kota Medan, Sumatera Utara. Kampus I Universitas Medan Area terletak berdekatan denga Universitas Negeri Medan (UNIMED), tepatnya di Jl. Kolam No 1 Medan Estate, Medan dan kampus II nya berada dipusat Kota Medan didekat Universitas Sumatera Utara (USU) tepatnya di Jl. Sei Serayu No 70 A. Universitas Medan Area ini dirikan pada tahun 1983 oleh H. Agus Salim Siregar.

Sejak pertama kali didirikan Universitas Medan Area telah melahirkan banyak alumni yang berada di dunia kerja seluruh Indonesia. Saat ini Universitas Medan Area telah memiliki banyak jurusan dan program studi yang tergabung didalam 7 Fakultas dan 4 Program Pasca Sarjana. Adapun rinciannya adalah sebagai berikut :

  1. Fakultas Hukum
  2. Fakultas Teknik
  3. Fakultas Biologi
  4. Fakultas Pertanian
  5. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
  6. Fakultas Ekonomi
  7. Fakultas Psikologi

Pada tahun 2024-2025 ini, Universitas Medan Area kembali membuka penerimaan mahasiswa baru Universitas Medan Area tahun 2024-2025. Penerimaan mahasiswa baru ini tentu saja adalah kesempatan besar bagi anda yang ingin melanjutkan pendidikan anda bersama Universitas Medan Area. Jadwal pendaftaran mahasiswa baru Universitas Medan Area ada pada bulan Mei hingga September.

Syarat pendaftaran mahasiswa baru Universitas Medan Area adalah mengisi formulir pendaftaran secara online di http://pmb.  uma. ac. id/. Biaya pendaftaran yang dibebankan pada pendaftar adalah Rp.500.000 dan jumlah itu sudah termasuk biaya perlengkapan mahasiswa baru Universitas Medan Area. Setelah melakukan registrasi pendaftar harus melalui rangkaian tes di tempat tes yang telah ditentukan.

Bagi yang lolos dari semua tahapan tes, diperkenankan untuk melakukan pendaftaran ulang. Untuk lebih jelasnya silahkan kunjungi http://pmb. uma. ac. id/. Biaya pendidikan di Universitas Medan Area berbeda-beda disetiap jurusan yang diambil. Untuk informasi mengenai biaya pendidikan ini dan juga informasi mengenai jurusan apa saja yang dapat anda pilih silahkan langsung kunjungi http:// uma. ac. id/.

Terimakasih sudah membaca informasi mengenai Penerimaan dan Pendaftaran Untuk Calon Mahasiswa Dan mahasiswi (UMA) Universitas Medan Area 2024-2025.

Posting Komentar untuk "Pendaftaran Mahasiswa Baru UMA Medan 2024-2025"